Bahasa Jawa Tengah



        Kita mengenal negara Indonesia adalah negara kepulauan, yg mana terdiri dari berbagai ragam suku, bahasa, dan budaya. Kita tentu ingat, dan pasti kenal betul, bahasa jawa. Bahasa jawa, khususnya Jawa Tegah umumnya disebut degan bahasa jawa kilen (jawa kraton, sama seperti Jogja dan solo )
Bahasa jawa kilen, umumnya sedikit berbeda degan bahasa Jawa timur. Meski berbeda keduannya memiliki kesamaan, perbedaan itu hnayatampak pada vokal, dan penekanan, serta kebiasaan. Bahasa jawa tengah atau bahasa jawa kilen umumnya memilliki 3 ragam, yaitu ngoko ( kasar ), kromo ( sopan ) , dan kromo ingil ( kraton).